-->

Memilih niche tema atau konten untuk adsense

bagi sebagian orang mungkin sulit untuk mencari niche tema atau konten blog mereka. disini akan diberikan sedikit cara agar sobat tidak kesulitan dalam membidik keyword yang ingin sobat gunakan.

1.Niche sesuai kesukaan, hobi dan bakat.

Pilihlah niche yang sesuai kesukaan, hobi dan bakat. dengan cara ini kita tidak akan bosan dalam menulis konten yang bermanfaat, anda tidak akan merasa jenuh dalam memberikan informasi dan yang pasti anda benar-benar menguasai konten dan situs anda, karena sesuai dnegan apa yang anda ketahui, apa yang anda suka.

2. Niche yang berdasarkan bidikan keyword.

Cara yang kedua adalah cara yang sering digunakan, tetapi sebenarnya cara no 1 lebih ampuh daripada no 2. Niche yang memang sengaja dipilih untuk mendapatkan trafik yang banyak dan nilai klik yang tinggi. Yang ini memerlukan teknik. Untuk cara ini biasanya menggunakan dua link di bawah ini :

http://www.google.com/insights/search/
https://adwords.google.com/o/Targeting/Explorer?__c=1000000000&__u=1000000000&ideaRequest Type=KEYWORD_IDEAS
Untuk Link pertama berikut ini penjelasannya


1. Masukkan keyword bidikan yang akan anda gunakan sebagai niche, nanti kita bisa melihat kualitas dan trafik pencariannya saya menggunakan niche "recipes"
2. Pilihlah tahun penelusuran, gunakan satu atau dua tahun sebelum tahun yang sekarang
3. Gambar trafik, itu menunjukkan trafik hari ini dengan kata kunci yang dimasukkan.
4. Artikel yang menempati posisi puncak dari keyword yang dimasukkan, bisa dilihat digrafik. Nah artikel yang menempati posisi puncak ini bisa digunakan untuk konten, nanti akan dibahas pada tutorial lanjutannya.
5. Pada bagian ini adalah list negara yang menggunakan keyword dengan kata kunci yang dimasukkan, usahakan posisi yang paling banyak adalah negara USA dan kanda, karena di kedua negara itulah nilai klik lumayan tinggi.
6. Bagian ini adalah sebuah map, pemetaan dari keyword. Semakin tua warna biru, semakin banyak keyword itu digunakan di negara bersangkutan.
7. Dan inilah top keyword yang bisa didapatkan dari keyword yang dimasukkan sebelumnya ( recipes ).

Untuk link yang kedua berikut ini penjelasanya

1. Masukkan keyword anda
2. Klik pada tab competition untuk mengetahui keyword yang High competition atau yang low, taktiknya adalah carilah yang low competetion dengan trafik yang mayor, artinya tidak banyak pesaing tapi banyak dicari orang.
3. Itu urutan berdasarkan kata kunci yang banyak digunakan dalam 1 bulan.


0 Response to "Memilih niche tema atau konten untuk adsense"

Post a Comment

Iklan Tengah Artikel 2